HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RS STELLA MARIS MAKASSAR

DARWIN DASAR, FEBIANTO and TANTU, MELDI (2023) HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RS STELLA MARIS MAKASSAR. Undergraduate (S1) thesis, STIK Stella Maris Makassar.

[img]
Preview
Text
bab 1.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text
full.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Kepuasan pasien dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya adalah komunikasi. Komunikasi terapeutik merupakan proses penyampaian perasaan dalam hubungan interaksi antara perawat dengan klien, secara sistematis dalam memberikan motivasi, membangun situasi yang kondusif, menggunakan kata-kata yang positif untuk mempercepat kesembuhan klien. Dengan menggunakan komunikasi terapeutik ini akan memudahkan perawat untuk melakukan asuhan keperawatan pada pasien sehingga hal tersebut akan puas terhadap kinerja layanan rumah sakit. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan komunikasi terapeutik perawat dengan tingkat kepuasan pasien. Jenis penelitian ini menggunakan desain observasional analitik dengan pendekatan cross sectional study. Pengambilan sampel menggunakan metode probability sampling dengan teknik proportionate random sampling dengan jumlah sampel 70 responden. Instrumen yang digunakan yaitu kusioner baku kepuasan pasien dan kusioner baku komunikasi terapeutik. Analisis data menggunakan uji statistik Chi-Square dengan nilai kemaknaan α = 0,05. Diperoleh hasil nilai p = 0,000 sehingga disimpulkan bahwa ada hubungan komunikasi terapeutik perawat dengan tingkat kepuasan pasien. Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan agar perawat dapat meningkatkan komunikasi terapeutik sehingga dapat meningkatkan kepuasan pasien

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Keywords : Komunikasi Terapeutik, Tingkat Kepuasan.
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Depositing User: James Frederich Kurniajaya
Date Deposited: 13 Mar 2023 03:04
Last Modified: 13 Mar 2023 03:04
URI: http://repository.stikstellamarismks.ac.id/id/eprint/231

Actions (login required)

View Item View Item