HUBUNGAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR DENGAN MOTIVASI PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI SEBAGAI DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA DI PUSKESMAS BATUA MAKASSAR

PAONGANAN, FENTY YUDHIANI (2016) HUBUNGAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR DENGAN MOTIVASI PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI SEBAGAI DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA DI PUSKESMAS BATUA MAKASSAR. Undergraduate (S1) thesis, STIK Stella Maris.

[img]
Preview
Text
2016 skripsis1khususfentyyudhianipaonganan.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

SADARI merupakan pengembangan kepedulian seorang wanita terhadap kondisi payudaranya untuk mendeteksi secara awal penyakit kanker payudara. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan pengetahuan WUS dengan motivasi melakukan pemeriksaan payudara sendiri sebagai deteksi dini kanker payudara di puskesmas batua makassar. Jenis penelitian yang digunakan adalah observasional analitik menggunakan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian adalah WUS sebanyak 122 responden dengan teknik pengambilan sampel menggunakan incidental sampling dan pengumpulan data dengan menggunakan instrument kuisioner. Berdasarkan hasil menggunakan uji chi square dengan uji alternative kolmogorov-smirnov dengan nilai p 0,000 < 0,05 yang artinya ada hubungan pengetahuan WUS dengan motivasi melakukan SADARI. Sehingga masyarakat sebaiknya mendapatkan informasi yang seluas-luasnya mengenai pentingnya pemeriksaan SADARI sebagai deteksi dini kanker payudara.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 616 Penyakit > 616.99 Penyakit Tumor

Divisions

:
Prodi > Keperawatan
Depositing User: Skripsi Stikstella maris
Date Deposited: 27 Oct 2023 05:55
Last Modified: 27 Oct 2023 05:55
URI: http://repository.stikstellamarismks.ac.id/id/eprint/925

Actions (login required)

View Item View Item