PENGALAMAN PSIKOLOGIS PERAWAT YANG MERAWAT PASIEN COVID-19 DI RUMAH SAKIT STELLA MARIS MAKASSAR

ATBAR, FAUSTINO and FRANSTINO RA’BA, YUDHA (2022) PENGALAMAN PSIKOLOGIS PERAWAT YANG MERAWAT PASIEN COVID-19 DI RUMAH SAKIT STELLA MARIS MAKASSAR. Undergraduate (S1) thesis, STIK Stella Maris Makassar.

[img] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
full.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Coronavirus Disease 2019 merupakan sebuah penyakit yang dapat menjangkit. Penyebab utamanya diketahui oleh karena Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2. Perawat adalah figur yang memiliki tugas serta andil yang teramat penting dalam rumah sakit. Tugas perawat dalam menangani kasus COVID-19 ini sangat beresiko, sehingga ia harus fokus serta lebih berhati-hati. Semakin intens pertemuan antara perawat dengan pasien positif COVID-19. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi terkait pengalaman psikolgis perawat yang merawat pasien COVID-19 di Rumah Sakit Stella Maris Makassar. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam dengan menggunakan pedoman wawancara kepada 8 partisipan. Analisis data menggunakan metode analisis konten (content analysis). Peneitian ini menemukan 5 tema: Dampak psikologis perawat, Timbulnya beban kerja perawat selama pandemi, Dampak COVID-19 terhadap fisik, mental dan konsep diri perawat, Pengaruh reaksi dan perubahan tindakan perawat yang terkonfirmasi positif COVID-19, Kesulitan dalam layanan akses psikolog untuk pelayanan konseling. Mahasiswa merasakan manfaat dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Depositing User: James Frederich Kurniajaya
Date Deposited: 21 Feb 2023 23:22
Last Modified: 21 Feb 2023 23:22
URI: http://repository.stikstellamarismks.ac.id/id/eprint/71

Actions (login required)

View Item View Item