RATTE, JUNITA and PUTRI TANDI LOLO, JUWITA (2023) HUBUNGAN PENGABAIAN DENGAN TINGKAT DEPRESI PADA USIA LANJUT DI KELURAHAN MARISO KOTA MAKASSAR. Undergraduate (S1) thesis, STIK Stella Maris Makassar.
|
Text
BAB 1.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
Text
juwita).pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Pengabaian pada lansia merupakan suatu kegagalan keluarga dalam memenuhi kebutuhan usila dan adanya unsur kesengajaan pengabaian terhadap usila yang memiliki tiga jenis pengabaian yaitu pengabaian fisik, pengabaian psikologis, dan pengabaian finansial. Pengabaian pada usila dapat menyebabkan depresi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengabaian dengan tingkat depresi pada usia lanjut di Kelurahan Mariso Kota Makassar. Jenis penelitian ini adalah penelitian observasional analitik dengan desain cross sectiol study, teknik pengambilan sampel accidental sampling dengan jumlah sampel 58 responden. Uji analisis menggunakan uji statistic chi square, continuity correction dengan tingkat kemaknaan α=0,05. Hasil penelitian didapatkan nilai ρ (0,000) < α (0,05) yang menunjukkan bahwa ada hubungan pengabaian dengan tingkat depresi pada usia lanjut di Kelurahan Mariso Kota Makassar. Pengabaian pada usila dapat menyebabkan terjadinya depresi sedang/berat. Maka disarankan agar keluarga tidak melakukan pengabaian karena dapat menyebabkan depresi.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Keywords : | Lanjut Usia, Pengabaian, Depresi |
Subjects: | A General Works > AC Collections. Series. Collected works |
Depositing User: | James Frederich Kurniajaya |
Date Deposited: | 03 Jul 2023 01:25 |
Last Modified: | 21 Oct 2024 03:32 |
URI: | http://repository.stikstellamarismks.ac.id/id/eprint/279 |
Actions (login required)
View Item |